Selain Mobile Legend dan Free Fire, PUBG Mobile merupakan salah satu game mobile yang cukup populer di Indonesia. PUBG Mobile ini merupakan game yang menajdi favorit banyak gamers karena memiliki grafis dan berbagai fitur dalam game yang tentunya cukup menarik. Selain itu PUBG Mobile juga memiliki berbagai event yang hadir silih berganti memanjakan para pemainnya. Biasanya utuk bisa mendapatkan beragam item di event tersebut anda harus melakukan Top Up PUBG Mobile.
Proses top up UC pada PUBG Mobile pun sangat mudah. Anda bisa melakukan top up PUBG Mobile melalui berbagai tempat, baik itu di situs resminya maupun melalui pihak ketiga seperti VocaGame. Proses pembayarannya pun cukup mudah, anda bisa membayarnya menggunakan pulsa, transfer bank, e-wallet, dan berbagai metode pembayaran yang lainnya. berikut ini adalah cara top up PUBG Mobile di VocaGame.
Mengunjungi Website VocaGame.com
Yang pertamakali harus anda lakukan adalah mengunjungi website dari VocaGame. Setelah berhasil masuk ke websitenya, anda bisa memilih bagian top up untuk PUBG Mobile.
Memasukkan Data Game di Informasi Pesanan
Setelah itu, anda bisa memasukkan data game PUBG Mobile anda pada bagian informasi pesanan. Masukkan user ID game anda serta pastikan anda menulis user ID dengan benar. Masukkan juga nomor whatsapp anda. Anda harus memasukkan nomor tersebut untuk mempermudah proses pengiriman bukti pembayaran atas pembelian yang anda lakukan. Patikan untuk menulis semua bagian di informasi pesanan dengan teliti agar tidak ada kesalahan dalam top up anda.
Memilih Jumlah UC yang diinginkan
Kemudian, anda bisa memilih jumlah UC yang anda inginkan. VocaGame menawarkan berbagai macam jumlah UC yang berbeda-beda mulai dari 263 UC sampai dengan 65.625 UC. belilah UC tersebut sesuai dengan budget yang anda miliki. Semakin banyak jumlah Uc yang anda beli, maka harganya juga akan semakin mahal.
Memilih Metode Pembayaran
Setelah memilih jumlah UC, anda bisa memilih metode pemnayaran yang anda inginkan. VocaGame memberikan berbagai pilihan metode pembayaran. Anda bisa memilih metode pembayaran seperti E-Wallet QRIS, Virtual Account Bank, dan lain sebaginya.
Melakukan Konfirmasi Top Up
Terakhir, anda bisa melakukan konfirmasi top up. Anda bisa meng-klik bagia konfirmasi top up setelah pemilihan metode pembayaran. Selajutnya, anda bisa melakukan pembayaran untuk top up PUBG Mobile anda. Dengan begitu, proses top up anda di VocaGame pun selesai.
Nah, itulah cara untuk melakukan Top Up PUBGM di VocaGame. Cara tersebut sangatlah mudah dan praktis untuk anda lakukan.
More Stories
Cara Menilai Reputasi dan Kredibilitas Perusahaan Beton
Mengapa Harus Beli di Casa Topup?
Menjelajahi Era Konektivitas: Apa yang Perlu Anda Ketahui Tentang Konferensi Connectivity Era